BATURAJA OKU -- PN, Kepengurusan SMSI Provensi Sumatra Selatan. Setelah melakukan Peresmian Kepengurusan SMSI Kabupaten OKU, Selanjutnya SMSI Sumatra Selatan Melakukan Audensi pada Pemerintah Kabupaten OKU.
Audensi ini disambut langsung Oleh Bapak Slamat Riyadi Asisten I dilingkungan Setda kabupaten OKU juga Kasubag Humas Dan Protokol Eduar SE dan Kepala dinas Komunikasi Dan Informatikan ( Diskominfo) Kabupaten OKU Priyetno Darmadi Audensi kali ini dipusatkan di Ruangan Asisten I Pekab OKU, Juma'at ( 10/7/20 )
Pemerintah daerah melalui Dinas Komunikasi Informasi (Diskominfo) OKU mendorong agar organisasi yang mejadi wadah dari perusahaan pers ini dapat menjadi mitra strategis dalam menyampaikan informasi kepada masyarakat.
Selanjutnya, Jon Heri memperkenalkan jajaran kepengurusan SMSI Kabupaten OKU yang baru terbentuk melalui mekanisme pemilihan secara mufakat yang digelar pada Kamis kemarin (9/7/20). Dimana terpilih kepengurusan SMSI OKU yaitu, Susanto SH selaku ketua, Radius Susanto SE MSi sebagai Bendahra, serta Maruli Ebta sebagai Sekertaris, dan 3 anggota lainnya diantaranya, Yandri S.I.Kom, Dedi Efendi dan Rudi Hartono Sebagai wakil ketua bidang-bidang.
Masih Jon Heri SMSI ini Merupakan Organisasi yang Menaungi perusahaan pers khusnya Media Saiber. dan, SMSI ini juga telah menjadi konstituen dewan pers, sehingga SMSI ini adalah Sebagai Perpanjangan Tangaan Dari Dewan Pers, Untuk Menaungi perusahaan pers dalam meningkatkan profesionalisme, pihaknya juga memastikan bahwa perusahaan pers yang tergabung dalam SMSI merupakan perusahaan yang legal, baik secara administrasi kelengkapan legalitas serta perusahaan yang sehat dan profesional. Ucapnya
" Perusaaan Pers yang Telah Tergabung di SMSI Kurang Lebih Sebanyak 1000 Perusahaan Pers "
Sementara itu, Yang Disampaikan Asisten I Pemkab OKU Selamat Riyadi ia mengucapkan terima kasih atas kunjungan dari kepengurusan SMSI provinsi Sumatra Selatan maupun kepengurusan SMSI Kabupaten OKU. kami dari Atas Nama Pemerintah, Mengucapkan Selamat Atas Terbentuknya SMSI di Kabupaten Sebimbing Sekundang Ini, Semoga SMSI dapat Menjadi Mitra kerja Yang Baik Bagi pemerintah kabupaten OKU.
Ia berharap Semoga SMSI dapat menjadi Corong Informasi bagi masyarakat OKU, dan Dapat Memberikan informasi Dan Edukasi Kepada Masyarakat OKU khususnya, baik itu, informasi Pembagunan, Ekonomi Budaya Maupun Pariwisata Yang Ada di Kabupaten Sebimbing Sekundang ini. Harapnya
Selain itu Pemkab Oku juga akan selalu mendukung penuh apa yang menjadi program dari SMSI. dan semoga SMSI dapat Menjadi Garda Paling Depan Dalam Menyampaikan Informasi Kepada Masyarakat. Tutupnya (Red)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar